Mohon tunggu...
Daaniys Roffi Alexander
Daaniys Roffi Alexander Mohon Tunggu... Guru - Guru di TK Islam Terpadu Al Uswah Tuban

Hobi membacakan cerita, menyukai dunia anak-anak, dan sangat tertarik dengan kepenulisan. Selalu menggali potensi dan wawasan dengan pengalaman-pengalaman berharga. Karena banyak pengalaman membuat kita menjadi lebih percaya diri dalam mengambil keputusan dan menebar kebaikan. Experience is the best Teacher.

Selanjutnya

Tutup

Fiksiana

Lima Ratus Rupiah

25 Maret 2023   06:00 Diperbarui: 25 Maret 2023   06:25 524
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Seorang nenek menghampiriku sambil mengulurkan kedua tangannya meminta sesuatu.

Sarina mengambil uang satu-satunya miliknya itu. Tanpa pikir panjang, dia memberikan koin 500 nya kepada nenek tersebut.

"Maturnuwun njeh.. " Ucap nenek

"Njeh Mbah, sami-sami." Balas Sari.

Mashaa Allah, seketika itu hati Sarina tenang dan lega. Ternyata uang ini sudah Allah atur untuk yang lebih membutuhkan. Ada yang berbisik dalam hati, " terus nanti kamu pulangnya gimana? ". Aahh Sarina yakin Allah pasti menolong.

Tiba-tiba, bapak sopir truck batu yang biasa memberi Sarina tumpangan berhenti. Dan meminta Sarina naik.

"Ayo nduk... "

"Njeh Pak..." Senangnya hati Sarina.

 Tanpa ada percakapan yang berarti di sepanjang perjalanan. Sampai juga di depan rumah Sarina.

"Alhamdulillah.. Sembah suwun njeh Pak" Sari berterima kasih kepada Bapak Sopir.

"Njeh sami-sami.. ".

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
Mohon tunggu...

Lihat Konten Fiksiana Selengkapnya
Lihat Fiksiana Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun