pertama kali denger dari temen, katanya di daerah arab saudi sana belakangan dihebohkan dengan sebuah akun Twitter yang mengatakan bahwa pemiliknya adalah dari bangsa jin. Ada jin yang memiliki akun twitter ?. kaget sekaligus gak percaya, akhirnya temen mengirimkan alamat profilnya. biasa-biasa aja tuh. Katanya sih, jin yang memiliki akun twitter ini adalah “nyata dan seorang jin baik,” tulis si pemilik akun. dia juga menjelaskan pula bahwa dia merupakan jin pertama yang menggunakan Twitter. dia juga pernah berkata di salah satu tweetnya, “Orang-orang berpikir saya berpura-pura dan saya hanya manusia. sebenarnya, saya seorang jin yang nyata dan Anda akan melihat keajaiban pada masa depan di dalam akun saya.” Dalam bio-nya, akun itu juga menegaskan bahwa dia adalah jin baik yang ingin bersaudara dan bersosialisasi dengan manusia. Dia juga mengaku tinggal di sebuah rumah kosong di Saudi. malah nalar berfikir saya berfikir bahwa seseorang atau pihak tertentu yang pengen gempar dengan adanya berita ini. dan yang jadi pertanyaan besar kalau ini memang benar.
- Bagaimana dia mengambil foto dirinya untuk di buat photo profil. ngambil foto minjem kameranya sapa yah ?
- poto profil kayak hasil photoshop (wih wes iso photoshop-an)
- beli paket internetnya gimana ?
- katanya pengen sosialisasi tapi folliwingnya kagak ada (atau cuma pengen jadi trending topic)
bagi yang penasaran dengan si-jin ini bisa dikunjungi alamat twitternya : @s_2017_s dan ini hasil Screen Shotnya [caption id="attachment_267339" align="aligncenter" width="543" caption="Screen Shot Profile"][/caption] [caption id="attachment_267340" align="aligncenter" width="364" caption="Foto Profil yang kayak hasil photoshop"]
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H