“Hubungan yang baik dimulai dengan komunikasi yang baik”
Kesimpulan
Orang yang berpikir negatif akan membuat dirinya negatif, pun sebaliknya jika seseorang berpikir positif ia akan menjadi seberti apa yang ada dipikirannya. Berpikir positif memberikan reaksi positif terhadap Kesehatan, segala pemikiran yang ada di otak tentu akan memberikan efek besar bagi tubuh maupun mental. Berusahalah menjadi orang yang berpikir positif karena berpikir positif merupakan cara terbaik mengatasi diri dalam berbagai macam kondisi yang hadir dalam dalam hidup terutama kondisi Kesehatan
Komunikasi yang efektif memang tidak dapat dilakukan secara instan dalam waktu yang cepat. Baik komunikator maupun komunikan memerlukan proses yang Panjang untuk melatih kebiasaan dan kemampuan komunikasi efektif.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H