Mohon tunggu...
Fauzi Wibawa
Fauzi Wibawa Mohon Tunggu... Penulis - Writer

Penulis blog sejak 2015

Selanjutnya

Tutup

Games Pilihan

Hal yang Bisa Meningkatkan CP Ni No Kuni: Cross Worlds

21 November 2023   23:10 Diperbarui: 21 November 2023   23:35 387
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Kalian bisa menggunakan cara berikut agar memiliki CP yang timggi di game Ni NoKuni : Cross Worlds. 

Menggunakan Equipment Terbaik

Game MMORPG khususnya Ni No Kuni : Cross Worlds pasti memiliki berbagai equipment yang dapat membantu untuk mempermudah jalannya permainan seperti membantu leveling, pvp, raid, event, dan sebagainya.

Ada 4 kategori equipment sebagai berikut :

  • Senjata
  • Armor
  • Perhiasan
  • Orb

Seperti yang saya katakan di paragraf awal bahwa setiap item di game Ni No Kuni : Cross Worlds memiliki CPnya masing-masing. Artinya untuk penggunaan equipment ini kalian sebagai player perlu melakukan cross check terhadap equipment yang dimiliki dan pilihlah equipment yang memiliki cp yang tinggi dibandingkan dengan yang lainnya.

Semakin tinggi akan semakin baik!

Menggunakan Familiar Terkuat

Untuk familiar juga sangat beragam, kalian bisa melihatnya sendiri bahwa familiar di klasifikasikan dengan kekuatan elemen mereka. Ada yang memiliki kekuatan tanah, api, air, cahaya, dan kegelapan.

Pilihlah yang terkuat dan memiliki CP yang tinggi diantaranya untuk dipasangkan di dex utama kalian agar total CP yang dimiliki karakter bertambah banyak.

Beberapa player terlalu memerdulikan kekuatan elemen suatu familiar, hal itu yang menyebabkan mereka tidak bisa meningkatkan total CP yang dimiliki. 

Sebaiknya gunakan saja familiar yang terkuat agar kalian bisa melihat total CP yang dimiliki.

Pasang Pets Bintang Tertinggi

Pets dan familiar tentu berbeda, kesamaan dari keduanya hanyalah sama-sama binatang akan tetapi jika dilihat dari segi kekuatan yang dihasilkan maka akan tampak jelas perbedaanya.

Pets sendiri hanya memberikan skill pasif kepada karakter, umunya skill pasif yang diberikan pets adalah meningkatkan kemungkinan mendapatkan territe saat leveling di chaos field.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Games Selengkapnya
Lihat Games Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun