sedekah sudah menjadi sebuah kewajiban untuk membersihkan diri dari dosa dan untuk mendapatkan limpahan berkah dan ridho dari Allah Swt.
Sebagai seorang umat muslim,Sedekah dapat dilakukan dengan berbagai hal, berbagai cara, dimanapun dan kapanpun asalkan selalu diniatkan karna Allah Swt bukan untuk dipamerkan maupun untuk mendapat sanjungan orang lain.
Salah satu sedekah yang sangat bernilai besar pahala dan mudharatnya yaitu sedekah subuh.
Sedekah subuh merupakan sedekah yang dilakukan pada waktu subuh atau sebelum matahari terbit.
Sedekah subuh tidak harus selalu uang, sedekah subuh juga bisa dilakukan dengan cara lain seperti berzikir,membagikan makanan,mengajar ngaji,atau melakukan kebaikan lainya
Keistimewaan sedekah subuh ialah saat orang lain masih terlelap kamu sudah memulai start untuk meraih Ridho Allah Swt dengan sedekah kemudian yang oleh malaikat didoakanlah kamu.Â
1. Dihapuskan dosa dosanya
2. Didekatkan pada pintu surga,dijauhkan dari api neraka.
Diriwayatkan dari Bukhari, bahwa  orang yang ahli sedekah akan dipanggil untuk masuk surga dari pintu khusus. Yakni Baab Ash Shadaqah (pintu sedekah).
Â
"Barangsiapa yang termasuk ahli sedekah, niscaya ia dipanggil (masuk surga) dari pintu sedekah." (HR. Bukhari)