1. Karya yang ingin saya buat adalah sebuah lukisan yang mendeskripsikan keberagaman ekonmi , contohnya orang mampu ( berada ) , yang disandingkan dengan orang kurang mampu ( kurang beruntung ) dan indahnya berbagi kepada yang kurang mampu
Ini adalah referensi lukisan yang ingin saya buat .
Link referensi : https://www.markhensonart.com/custom-gallery/art_print_products/sharing-the-wealth-custom-print
Tema karya : Keberagaman ekonomi dan keindahan berbagi.
Latar belakang karya yang ingin dibuat adalah :
Keberagaman ekonomi dan Keindahan berbagi
1Kita sesama manusia pasti memiliki keberagaman yang sangat banyak . Namun , salah satu yang paling mencolok adalah keberagaman ekonomi . Kenapa ekonomi ? menurut saya pribadi penjunjung utama manusia jaman sekarang adalah ekonomi . Dengan ekonomi yang tidak setara tidak sedikit orang yang sangat memilih pergaulan melalui ekonomi dan latar belakang keluarganya . Namun , jarang orang dibukakan matanya untuk melihat ke orang yang kurang beruntung dalam hal ekonomi . Oleh karena itu , saya ingin membuat lukisan the wealth and the pour yang merupakan inspirasi dari markhenson art . Jadi , kita sebagai manusia harus sekali dapat berbagi kepada sesama  apapun keadaan ekonomi kita .
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H