Mohon tunggu...
Christie Damayanti
Christie Damayanti Mohon Tunggu... Arsitek - Just a survivor

Just a stroke survivor : stroke dan cancer survivor, architect, 'urban and city planner', author, traveller, motivator, philatelist, also as Jesus's belonging. http://christiesuharto.com http://www.youtube.com/christievalentino http://charity.christiesuharto.com

Selanjutnya

Tutup

Trip Pilihan

Ketika Salju Membeku, Tetaplah Bergerak Supaya Kita Tidak Ikut Membeku

17 April 2024   10:37 Diperbarui: 17 April 2024   10:43 214
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Dokumentasi pribadi

By Christie Damayanti

                                                                                                                  

Aku berbaring diatas gundukan salju @Registan Square Samarkand. Dingin? Sangat! Tetapi aku terus bergerak2 jika aku tidak mau ikut membeku ......

 

Sebuah kehidupan yang dingin dan membeku,
Sebuah desain arsitektural dalam kehidupan,
Es yang membeku,
Jiwa hangat dari sinar matahari,
Udara musim dingin yang sejuk,
Udara awal musim semi yang jjuga sejuk,
Penuh dengan harapan .....
Biarkan salju putih itu terus menggunung,
Jadilah warna ketenangan dalam hidupku,
Pancarkan kemurnian melalui setiap warna putih,
Hidupku akan menjadi kejernihan dan ketenangan,
Di dunia yang penuh warna,

Dan,

Jadilah putih yang bersinar.....

***

Musim dingin, sebenarnya sudah berlalu dan musim semi pun seharusnya menggantikannya. Tetapi hamparan salju tetap seujung pandangan mataku dan hujan salju dari ringan sampai berat pun tetrus merintik ,,,,,

Saat itu di Samarkand, dunia disana seakan terus diam dan membeku. Seakan bekuannya pun membekukan pikiranku untuk aku susah berpikir, "Begitu indahnya saat itu disana" ......

Aku terus diam ditempat. Aku hanya bisa menatap waktuku penuh makna. Untuk aku bisa terus merasakan betapa hatiku perlahan menghangat dalam kebekuan..

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Trip Selengkapnya
Lihat Trip Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun