Mohon tunggu...
Christie Damayanti
Christie Damayanti Mohon Tunggu... Arsitek - Just a survivor

Just a stroke survivor : stroke dan cancer survivor, architect, 'urban and city planner', author, traveller, motivator, philatelist, also as Jesus's belonging. http://christiesuharto.com http://www.youtube.com/christievalentino http://charity.christiesuharto.com

Selanjutnya

Tutup

Trip Pilihan

Kangguru Bisa Menjadi Hewan yang Berbahaya...

3 April 2021   13:42 Diperbarui: 3 April 2021   13:47 2632
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ketika Dennis berteriak2 excited, mengejar seekor kangguru, di Waratah Park Sydney | Dokumentasi pribadi

Hewan2 yang hanya ada di Australia, cukup banyak, tetapi ada 2 jenis hewan yang menjadi icon negeri persemakmuran Inggris Raya ini, yaitu Koala dan Kangguru. Bahkan, kangguru menjadi lambang di berbagai even di dunia .....

Kangguru adalah hewan berkantung dari keluarga Macropodidae (macropoda, yang berarti "kaki besar"). Secara umum istilah ini digunakan untuk menggambarkan spesies terbesar dari keluarga ini, kanguru merah, serta kanguru antilopine, kanguru abu-abu timur, dan kanguru abu-abu barat.

Kangguru berasal dari Australia dan New Guinea. Seperti istilah "wallaroo" dan "wallaby", "kangaroo" mengacu pada pengelompokan spesies paraphyletic. Ketiganya mengacu pada anggota famili taksonomi yang sama, Macropodidae, dan dibedakan menurut ukurannya.

Ada juga kanguru pohon, jenis macropoda lain, yang mendiami hutan hujan tropis New Guinea, Queensland timur laut jauh dan beberapa pulau di wilayah Australia.

Bentuk kangguru ini memang unik, seunik bentuk hewan2 Australa yang lain, seperti koala, platypus, burung emu, wombat dan sebagainya.

Dan kangguru ini sangat menarik minak warga dunia, termasuk aku dan anakku, Dennis yang kubawa dan kuperkenalkan kepada benua Australia, tahun 1997 lalu, ketika dia berumur 1,5 tahun.

Pertamakali Drennis melihat kangguru seperti di foto ini tahun 1997, dia berteriak2 kegirangan, dan serta merta di harus digendong karena dia ingin mengejar seekor kangguru!
Pertamakali Drennis melihat kangguru seperti di foto ini tahun 1997, dia berteriak2 kegirangan, dan serta merta di harus digendong karena dia ingin mengejar seekor kangguru!
Hahaha ..... jika dia mengejar, mungkin si kangguru merasa terusik, dan kembali berbarik mengejar Dennis! Bisa saja, justru si kangguru menendang Dennis, karena dianggap Dennis mengganggu si kangguru | Dokumentasi pribadi
Hahaha ..... jika dia mengejar, mungkin si kangguru merasa terusik, dan kembali berbarik mengejar Dennis! Bisa saja, justru si kangguru menendang Dennis, karena dianggap Dennis mengganggu si kangguru | Dokumentasi pribadi
Pertamakali aku melihat kangguru di habitat aslinya pun, membuat aku sangat excited!

Kangguru2 itu memang hewan yang unik. Dia bisa berdiri yang tingginya melebihi manusia, dan bisa berkelagi seakan manusia adalah "musuh"nya! Sehingga, di beberapa area Austalia, dimana berjenis2 kangguru besar berada, area itu bisa menjadi "area berbahaya" .....

Kakinya yang besar dan kuat, bisa merubuhkan manusia dengan sekali tendangan. Jadi, kita jangan mengganggu kangguru, karena jika dia merasa terganggu, dia akan "melawan" kita!

Dokumentasi pribadi
Dokumentasi pribadi
Pertamakali aku melihat kangguru di Australia, tahun 1990 di Feather Wildlife Farm, Sydney | Dokumentasi pribadi
Pertamakali aku melihat kangguru di Australia, tahun 1990 di Feather Wildlife Farm, Sydney | Dokumentasi pribadi
Pertamakali aku melihat dan mengamati si kangguru, di habitat asli Australia di Cohunu Park, dimana aku bisa mengelus dan memberinya makan
Pertamakali aku melihat dan mengamati si kangguru, di habitat asli Australia di Cohunu Park, dimana aku bisa mengelus dan memberinya makan
Dokumentasi pribadi
Dokumentasi pribadi
Kanguru selalu menjadi hewan yang sangat penting bagi suku asli Australi, Aborigin, karena daging, kulit, tulang, dan uratnya. Kulit kanguru juga kadang2 digunakan untuk pembatan baju atau alat2 kebutuhan fashion manusia.

Secara khusus, ada beberapa suku Abogirin (Kurnai) yang menggunakan boneka kanguru sebagai bola untuk permainan sepak bola tradisional.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Trip Selengkapnya
Lihat Trip Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun