Mohon tunggu...
Christie Damayanti
Christie Damayanti Mohon Tunggu... Arsitek - Just a survivor

Just a stroke survivor : stroke dan cancer survivor, architect, 'urban and city planner', author, traveller, motivator, philatelist, also as Jesus's belonging. http://christiesuharto.com http://www.youtube.com/christievalentino http://charity.christiesuharto.com

Selanjutnya

Tutup

Humaniora Pilihan

Peraturan Versus Saling Pengertian

11 Juli 2020   12:50 Diperbarui: 11 Juli 2020   12:49 206
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Dok. pribadi, hasil screenshot

Hasil Investigasi tentang Sopir Taksi Blue Bird yang Melecehkanku

Nah, aku menulis ketika seorang sopir taksi Blue Bird melecehkanku, serta akhirnya manajemen Taksi Blue Bird datang ke rumahku untuk meminta maaf. Kasus ini diselesaikan denaggn waktu hanya 2 hari dan Kompasiana mengganjarku dengan 2x HEADLINE dan menuai belasan ribu pembaca, yang mulai aware tentang keselamatannya.

Tetapi, ada seorang yang ternyata sengaja HANYA untuk mengkomentariku dengan negative. Masa bodolah. Mungkin, si sopir taksi nya sendiri atau temannya yang tidak terima aku menulis di Kompasiana. Dan, aku tidak peduli ..... EGP Emang Gue Pikirin, hihihi .....

Ada lagi,

Diskriminasi di Ruang Publik Sebuah Mall bagi Penyandang Disabilitas

Ketika hari itu aku bermasalah dengan Mall Kota Kasablanka, aku marah, dan aku memotrtet demua keadaan yang membuat aku bermasalah dan menuliskannya. Kompasiana pun mengganjarku dengan HEADLINE dan berbuntuk "permintaan maaf" dengan cara mereka.

Mereka tda datang kepadaku untuk meminta maaf, tetapi pada kenyataannya manajemen mall itu (mungkin) meminta jajarannya untuk mengenal aku, sehingga jika aku kesana, semua bagian dari security serta beberapa orang manajemen selalu menyapaku dengan menyebutkan namaku, dan menghormat kepadaku.

Ungkapan permintaan maaf selalu berbeda, dan untukku sendiri itu untuk pembelajaran serta untuk kepedulian bahwa kita semua adalah harussaling menghormati .....

Cerita lain lagi,

Ketika subuh aku ke Terminal 3 Bandara Soekarno-Hatta karena akan terbang ke Jepang menjenguk anakku yang tinggal disana, aku menemukan Toilet Disabilitas, DIPAKAI OLEH PETUGAS CLEANING SERVICE!

Aku marah dan langsung hubungi petugas serta kirim ke Twitter, karena Toilet Disabilitas hanya boleh dipakai oleh kaum disabilitas (cacat) dan kaum prioritas (orang tua, anak2, orang2 sakit)!

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun