Mohon tunggu...
Christie Damayanti
Christie Damayanti Mohon Tunggu... Arsitek - Just a survivor

Just a stroke survivor : stroke dan cancer survivor, architect, 'urban and city planner', author, traveller, motivator, philatelist, also as Jesus's belonging. http://christiesuharto.com http://www.youtube.com/christievalentino http://charity.christiesuharto.com

Selanjutnya

Tutup

Travel Story

Menu Makanan Indonesia di Pesawat ala 'Chef Internasional'

28 November 2016   11:02 Diperbarui: 28 November 2016   12:01 111
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

p1400599aaaaaa-583bb787757a61e61a37ef62.jpg
p1400599aaaaaa-583bb787757a61e61a37ef62.jpg
Yummy banget! Telor dadar keju, dengagn kentang goreng berbumbu dan daging giling bumbu Padang (tapi ga pedas, hihihi), ditambah yougart, buah segar dan roti ala Perancis, seperti biasa. Minumnya, air mineral serta susu atau kopi atau teh. Yang jelas, aku pasti pesan susu + teh dengan gulan diet, sedikit! Yummy bangettttt!

Dan karena kami terbang lebih dari 18 jam, dengan transit Roma-Amsterdam-Jakarta, kami sempat 1 kali makan siang, dengan sekali snack yang mengenyangkan.

p1400331aaaaa-583bb89fb47a610907fbc3d7.jpg
p1400331aaaaa-583bb89fb47a610907fbc3d7.jpg
p1400582aaaaa-583bba1a11977315075118a2.jpg
p1400582aaaaa-583bba1a11977315075118a2.jpg
                                       Snack2 kami dipesawat. Ada roti kering panggang dengan keju Gouda, dan ada bola2 roti, denan cream susu serta coklat. Sedap kan?

Dan yang jelas dan penting, kebutuhan makanan dan snack di pesawat, memang menyenangkan. Bahkan ada beberapa teman yang berduit, justru sengaja naik pesawat yang berbeda, untuk merasakan makanan2 nya. Karena memang tiap airline, mempunyai konsep menu yang berbeda2. Tetapi untukku sendiri, ga terlalu peduli dengan airline nya, tetapi yang jelas yang termurah …. Hihihi …..

Jadi, siapa bilang makanan2 pesawat itu tidak enak? Atau kurang sedap? Tidak untukku dan anak2ku ..... :) 

Dan semuanya, berawal dari mimpi ….. “The Power of Dream” …..

Sebelumnya :

Selamat Tinggal Eropa, Selamat Kembali Pulang ke Indonesia

Akhir dari Sebuah Perjalanan …..

“City Car”, Solusi Transportasi Pribadi di Kepadatan Roma

Dari 7 Negara dan 17 Kota Eropa Barat, Kami ‘Melihat’ Dunia

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
Mohon tunggu...

Lihat Konten Travel Story Selengkapnya
Lihat Travel Story Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun