Mohon tunggu...
Chipriant Antok
Chipriant Antok Mohon Tunggu... -

aku hanya seorang yang suka menulis dan penyuka karya kreatif. menulis di kompasiana adalah ilmu, utamanya untuk berbagi di http;//www.teraswarta.com

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Masihkah Malu Memakai Batik?

2 Oktober 2013   00:56 Diperbarui: 24 Juni 2015   07:07 91
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sosbud. Sumber ilustrasi: KOMPAS.com/Pesona Indonesia

Kalau saya tanya apakah ada yang masih malu menggunakan batik, apakah ada yang masih malu ya? Jika iya saya sarankan anda berlatih untuk tidak malu menggunakan. Bagaimana tidak? Batik ini adalah warisan budaya turun temurun yang dulunya hanya dikenal oleh keluarga tertentu saja. maka jangan heran bila di Yogyakarta dan Surakarta memiliki corak batik yang berbeda, yang harus di gunakan dengan cara masing.masing.

Apa iya sih ada yang masih malu menggunakan batik bila UNESCO telah memasukkan batik ini dalam daftar representatife budaya tak benda warisan manusia. Artinya bahwa batik ini telah di akui keberadaaanya oleh dunia. Sedang tanggal 2 oktober yang ditetapkan adalah juga merupakan putusan badan PBB yang membidangi Pendidikan, Ilmu Pengetahuan, dan Budaya. Yang juga kemudian ditetapkan melalui keputusan Presiden No. 33/2009.

Bukankah ini hal yang sangat membanggakan, memiliki warisan budaya dengan nilai seni yang di akui oleh bangsa-bangsa di dunia. Sebuah warisan yang menurut artikel yang saya baca ada sejak abad 17an. Bercerita juga bagaimana batik dalam corak dan warnanya nya memiliki makna tersendiri di dalamnya.

Saat ini toh banyak kemajuan dalam bentuk dan cara pembuatannya sehingga apabila batik tulis terlalu mahal bagi kantongyang ingin memilikinya ada alternatif lain yakni membeli batik capatau lukis yang banyak di jual di pasaran dengan harga yang lebih murah.

Selamat Hari Batik Nasional, mari kita dukung hari ini dengan menggunakan tidak malu lagi menggunakan baju batik dalam keseharian kita.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun