Mohon tunggu...
Alya Zahra
Alya Zahra Mohon Tunggu... Editor - Be Smart

Suka menulis sains, teknologi, dan dunia fauna.

Selanjutnya

Tutup

Filsafat Pilihan

Mengapa Mimpi Bisa Jadi Kenyataan?

25 Juli 2020   11:24 Diperbarui: 14 Februari 2022   13:04 13441
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Mimpi Bisa Jadi Kenyataan (dream- source: pooc.org)

"Mimpi yang terkesan terasa nyata adalah mimpi yang berasal dari keinginan, harapan, atau angan-angan anda yang belum terwujud di dunia nyata."

Mimpi merupakan pengalaman alam bawah sadar yang menampilkan berbagai kejadian baik hal yang menyenangkan, buruk, aneh, atau bahkan diluar nalar. Tapi pernahkah anda mengalami sebuah mimpi yang terkesan unik atau bahkan mimpi yang bisa jadi kenyataan?

Banyak orang yang merasa mimpi yang pernah dialami menjadi kenyataan. Apakah hal tersebut mungkin bisa terjadi atau hanya kebetulan? Jika dijelaskan secara logis, mungkin hal tersebut agak diluar nalar.

Baca juga : Inception: Mimpi di Dalam Mimpi?

Tapi ternyata mimpi yang bisa jadi kenyataan bisa diulas dari sisi psikologis, berikut pembahasannya;

Jawaban Mengapa Mimpi Bisa jadi Kenyataan

Dikutip dari Pooc, mimpi adalah pengalaman alam bawah sadar yang melibatkan seluruh indra mulai dari penglihatan, pendengaran, hingga perasa. Disamping itu, mimpi juga muncul dari ingatan serta kondisi emosi tertentu.

Mimpi bisa berasal dari ingatan masa lalu yang disebut sebagai mimpi kenangan atau mimpi kilas balik. Mimpi tersebut dapat memunculkan hal-hal yang pernah anda alami di dunia nyata.

Baca juga : 20 Tahun Kemudian, Mimpi Jadi Kenyataan

Sedangkan mimpi yang terkesan terasa nyata adalah mimpi yang berasal dari keinginan, harapan, atau angan-angan anda yang belum terwujud di dunia nyata. Jadi mimpi tersebut mungkin menggambarkan apa yang akan terjadi di masa depan. Nah jika diri anda berpikir secara logis, tentu anda akan melakukan banyak usaha untuk mewujudkan apa yang sudah menjadi harapan.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Filsafat Selengkapnya
Lihat Filsafat Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun