Mohon tunggu...
Celestine Patterson
Celestine Patterson Mohon Tunggu... Hoteliers - Hotelier: Hotel Management

🍎Hotelier's Story : Pernak-Pernik Dunia Hospitality (Galuh Patria, 2021). Warna-Warni Berkarir Di Dunia Hospitality (Galuh Patria, 2022). Serba-Serbi Dunia Perhotelan by CL Patterson dkk (Galuh Patria, 2023). Admin of Hotelier Writers Community (9 June 2023 - present)

Selanjutnya

Tutup

Worklife Artikel Utama

Apa yang Istimewa dari Kamar Hotel Berbintang?

20 Oktober 2023   12:00 Diperbarui: 20 Oktober 2023   13:20 610
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Mempelajari peta lokasi, jangan sampai terlewati. "You are Here". (image by freepik)

Amenities diterjemahkan fasilitas. Fasilitas di kamar hotel, dibagi 3 bagian; amenities bath room, guest room, dan room service.

Fasilitas setiap kamar berbeda menurut tipe kamar. Tipe superior beda dengan fasilitas deluxe.

Amenities di executive suite hampir mirip di junior suite sebab keduanya berada di level suite. Perbedaan menyolok, terlihat dari ukuran kamar.

Nena, Ben dan Putri tunggalnya berencana menginap 3 malam. Sore itu, Nena menyetrika baju Ben, untuk dikenakan esok hari di seminar.

Rasanya puas menyetrika pakaian sendiri. "Cuma sepasang aja kok," katanya.

Sementara Ibunda menyetrika, Putri membuatkan kopi si Ayah. Akhir pekan ini Ben akan sibuk di Ballroom, sebagai pembicara di seminar akbar.

Di kamar mandi, kita sering berlama-lama, tubuh berendam, dicampur wewangian terapi. (image by freepik.com)
Di kamar mandi, kita sering berlama-lama, tubuh berendam, dicampur wewangian terapi. (image by freepik.com)

Apa yang pertama kali harus kita perhatikan saat masuk kamar? Ya, peta lokasi!

Nena, Ben dan putrinya tinggal di kamar 721. Lokasinya di lantai 7, nomor kamar 21. Di peta lokasi yang dipasang di balik pintu, tertera tulisan merah "You are Here." 

Tujuannya bila terjadi force majeure; gempa, kebakaran, koridor banjir, tamu tepat menuju arah pintu darurat dengan pasti.

Nah, mempelajari peta lokasi, jangan sampai terlewati ya. Ini amat penting.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
Mohon tunggu...

Lihat Konten Worklife Selengkapnya
Lihat Worklife Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun