Mohon tunggu...
Carla Manurung
Carla Manurung Mohon Tunggu... Lainnya - Mahasiswa

just believe of God's scenario

Selanjutnya

Tutup

Healthy

Pola Hidup sehat

13 Mei 2020   21:30 Diperbarui: 13 Mei 2020   21:36 171
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Kesehatan. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Schantalao

Banyaknya penyakit pada masa kini membuat KESEHATAN ADALAH YANG UTAMA. Mahalnya biaya pengobatan rumah sakit juga mengharuskan kita untuk menjaga kesehatan. Bukan keharusan tapi kewajiban kita untuk menjaga kesehatan agar tetap dalam kondisi sehat. Karena SEHAT ITU MAHAL.

Tetapi banyak juga orang yang tidak peduli dengan kondisi tubuhnya sendiri, dengan mengabaikan diri, bertindak sesuka hati pada tubuh. Kita tidak pernah menyadari kerjasama diri kita pada tubuh kita itu sangat penting.  Didalam tubuh yang sehat, terdapat jiwa yang sehat.

Ada beberapa pola hidup sehat  yang gampang untuk dicontoh dan diterapkan dikehidupan sehari-hari

Menjaga Pola Makan

Rutin mengisi perut dengan makanan yang sehat, terjamin higienis dan takaran yang pas, dapat membuat lambung bertahan lama. Tidak terlalu sering memakan makanan cepat saji dan yang mengandung banyak micin. Karena jika rajiin mengkonsumsi makanan demikian maka bukan hanya lambung yang diserang tetapi  juga seluruh tubuh.

Istirahat yang cukup

Waktu dalam melakukan aktivitas dan istirahat harus seimbang. Tidak boleh lebih banyak melakukan aktivitas dari pada tidur. Dan sebaliknya tidak boleh tidur lebih banyak dari pada beraktivitas.  Kenapa? Karena kondisi tubuh saat kita kurang istirahat akan membuat kita mengantuk dan tubuh juga tidak akan fokus dalam melakukan suatu kegiatan. Juga saat tubuh kita terlalu banyak tidur akan membuat badan kita menjadi kaku.

Begadang juga adalah satu hal yang sering dilakukan kaum milenial sekarang. Tanpa  sadar begadang dapat mempersingkat kehidupan.

Begadanglah pada hal yang sangat penting saja.

Rajin Olahraga

Banyak orang yang selalu melewatkan hal  ini dengan alasan tidak sempat/terlalu banyak kegiatan. Nyatanya olahraga sangat penting untuk tubuh kita. Tidak perlu melakukan olah raga yang berat, bisa dilakukan dengan hal yang sederhana. Seperti jalan santai, melompat-lompat, senam dengan gerakan gerakan sederhana dan hal lainnya.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun