Mohon tunggu...
cak khabeb
cak khabeb Mohon Tunggu... Guru - utamakan sholat sebelum disholati

menyampaiakan ilmu agar bisa dilaksanakan dan menghindari dari sebuah kesalahan

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Muallafku di Ramadhan 2023

18 April 2023   07:55 Diperbarui: 18 April 2023   07:59 38
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sosbud. Sumber ilustrasi: KOMPAS.com/Pesona Indonesia

jawa timur ,-senin 17 april 2023  pukul 13.00 greaciea (nama samaran) memantapkan hati untuk memeluk agama islam dengan tanpa ada paksaan dari siapapun .aku sekarang masih pelajar kelas sepuluh desin kominikasi dan visual di suatu sekolah menengah kejuaruan  di jawa timur .kakak ku telah sebelumnya juga berpindah agama untuk memeluk islam .sebelum aku islam sering mencoba menggunakan kerudung karena saat aku menggunakan kerudung hatiku merasakan kenyamanan ,dari situlah aku mencoba untuk mendengarkan lantunan ayat suci al-quran disetiap aku gelisah .dan aku pun juga mendapatkan ketenangan .kemudian teman temanku mulai merasa janggal dengan ku karena waktu itu aku masih belum memeluk agama islam tapi sudah suka mendengar lantunan ayat suci al-qur'an .

alhamdulillah allah berikan hidayah kepadaku untuk memantapkan hatiku memeluk agama islam pada hari senin 17 april 2023 pukul 13.00 wib di mushollah sekolah tempatku menimba ilmu ..teman temanku ,kakakku,ibuku pak ustad yang menuntunku ,guruku dan kepala sekolahku sudah berkumpul untuk menyaksikanku .pelantunan 2 kalimat syahadat aku ucapkan di depan ustad dan saksi saksi,tangis haru dalam mushollah ,

ibu kepala sekolah memeluk erat aku dan memberiku sebuah bungkisan yaitu kitab suci al-quran dan seperangkat alat sholat ,teman temanku perempuan juga memelukku ...aku berterima kasi kepada allah SWT telah diberi petunjuk serta teman temanku yang baik .

subscribe to ;  https://youtube.com/@cakkhabeb90

Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun