Diharapkan, kata Emmy, inovasi ini dapat berkelanjutan karena sangat bermanfaat dalam pemenuhan gizi keluarga. Selain itu, masyarakat juga dapat lebih kreatif dan produktif dalam mengolah menu untuk dipasarkan.
"Sehingga dapat menambah penghasilan bagi keluarga," tandasnya.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H