Tapi di balik itu semua, ada yang sedikit aneh bin janggal yang melanda mereka ini. Apa itu? Mereka seolah harus lebih dari satu kali ke kota suci Mekah. Sehingga kelakuan mereka sering membuat Menteri Agama RI repot dan pening untuk meminta tambahan kuota kepada pihak Tuan rumah sana.
Nampaknya sebagian mereka tidak peduli, bahwa sekarang ini masih masa pandemi covid-19, melanda dunia di seluruh negeri. Bahkan sebagian mereka ada yang terobsesi agar bisa meninggal di tanah suci. Aku sendiri tak mengerti.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H