Mohon tunggu...
Budi Susilo
Budi Susilo Mohon Tunggu... Lainnya - Bukan Guru

Best in Citizen Journalism dan People Choice Kompasiana Awards 2024, yang teteup bikin tulisan ringan-ringan. Males mikir berat-berat.

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Kabar Kabur, Mentan Menjadi Mantan

4 Oktober 2023   17:03 Diperbarui: 4 Oktober 2023   17:05 168
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Foto matahari senja oleh Pixabay dari pexels.com

matahari senja
padam
disergap rahasia malam
tanpa kata

tanpa isyarat
banteng lesap
ditelan belantara misteri
tiada jejak
pun jenazah

kini kabar kabur
mentan menjadi mantan
tak pulang
hilang tanpa kabar

konon sakit di negeri orang
asalkan
tak jejaki jalan bang toyib)*

bila tak salah usah gelisah
jika jujur,
tak perlu kabur dari masalah

)*istilah "Bang Toyib" dipopulerkan dalam lagu Aku Bukan Bang Toyib ciptaan Wali Band

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun