Mohon tunggu...
Budi idris
Budi idris Mohon Tunggu... Guru - Guru, Penulis Buku, Blogger inspiratif

Dengan tulisan mari berkarya dan berprestasi

Selanjutnya

Tutup

Filsafat Pilihan

Memaknai Filosofis "Gas dan Rem" Dalam Menjalani Kehidupan

19 Oktober 2022   21:52 Diperbarui: 19 Oktober 2022   22:15 1085
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Gambar ilustrasi mobil masuk jurang karena rem blong, sumber:pikiranrakyat.com.

Menjalani kehidupan tidak akan pernah terlepas dari persoalan, namun setiap orang memiliki cara tersendiri untuk mengatasi persoalan yang dihadapi.

Besar atau kecilnya sebuah masalah akan menggangu pikiran kita dan merusak kenyamanan dalam mengarungi kehidupan.

Lantas bagaimana kita bisa terlepas dari masalah dan apa mungkin kita bisa hidup tanpa terkena masalah.

Dalam hidup keseimbangan menjadi suatu syarat mutlak agar hidup tentram dan damai.

Kebahagian akan bisa diraih jika kehidupan berjalan tanpa ada masalah yang dihadapi tanpa ada persoalan yang mengikuti.

Belakangan sering kita menyaksikan pemberitaan begitu banyak publik figur yang tersandung kasus sepele hingga menghabisi karir yang susah payah dibangun.

Karir yang menjulang selalu terjebak dan hancur dikarenakan harta, tahta dan wanita/pria.

Mari kita menjaga diri kita agar apa yang sudah kita bangun susah payah tidak hancur sia-sia, dengan melakukan filosofis gas dan rem dalam hidup.

Dalam hidup filosofis gas dan rem bisa dijadikan salah satu cara agar kita terlepas dari masalah dan persoalan.

Seperti apa filosofis gas dan rem dalam menjalani kehidupan kita agar selamat dan bahagia.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Filsafat Selengkapnya
Lihat Filsafat Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun