Sistim & Konvensi Itu Penting
Kreatif MenggunakanOleh : Bert Toar Polii.
Sistim dan konvensi adalah bagian dari permainan bridge yang harus dikuasai oleh kedua pemain yang berpasangan. Umumnya sistim dan konvensi telah mengatur secara detail penggunaannya sehingga banyak pemain secara otomatis tinggal memanfaatkannya.
Namun karena pembagian kartu dalam olahraga bridge sangat bervariasi kombinasinya maka akan sangat sulit membuat sistim dan konvensi yang bisa mengatasi berbagai distribusi yang muncul.
Dalam kondisi tertentu pemain harus kreatif menggunakannya.
Saya memberikan contoh yang saya temui ketika berlatih di Djarum Bridge Club.
Pegang :
S xxxx
H AKQx
D K10xx
C 10