Desain baru paspor Republik Indonesia bukan hanya sekadar pembaruan estetika, melainkan refleksi mendalam atas identitas kebangsaan yang menjadi modal dasar tumbuhnya rasa percaya diri warga negara indonesia di kancah internasional.
Keputusan ini diambil untuk memperkuat identitas nasional, membangkitkan rasa bangga bagi pemegang paspor, berkontribusi pada keberagaman budaya Indonesia, serta meningkatkan keamanan dan kepastian hukum bagi penggunanya. Perkuat Jati Diri Indonesia, Untuk Menjelajah Dunia.
Sahabat Mido, yuk kita dukung salah satu upaya dalam memperkuat Paspor Republik Indonesia.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H