Penambahan Bunga Telang Pada Proses Pembuatan Tempe KedelaiÂ
Kedelai adalah tanaman semusim yang dimanfaatkan sebagai tanaman pangan untuk pemenuhan kebutuhan gizi msyarakat. Kacang kedelai mengandung 39% protein, banyak dari masyarakat Indonesia yang memanfaatkan sumber protein yang berasal daris kedelai. Dilihat dari segi pangan dan gizi, kedelai merupakan sumber protein yang paling murah di dunia. Bentuk olahan kedelai yang paling umum dijumpai di Indonesia antara lain tempe dan tahu.
Klasifikasi kedelai
  Kingdom (Kerajaan) : Plantae
  Division (Divisi) : Tracheophyta
  Sub Divisi : Spermatophytina
  Class (Kelas) : Magnoliopsida
  Ordo : Fabales
  Famili : Fabaceae
  Genus : Glycine willd
  Spesies : Glycine max (L.) Merr.