Mohon tunggu...
Benang Kusut
Benang Kusut Mohon Tunggu... -

BenangKusut.Info

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Cara Merawat Kulit Secara Alami Seperti Orang Thailand

21 Oktober 2014   20:55 Diperbarui: 17 Juni 2015   20:14 367
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

source image : Hidup Sehat

Thailand yang sering disebut sebagai Negeri Gajah Putih ini juga terkenal dengan para penduduk wanitanya yang berkulit putih dan juga bersih. Tubuh mereka juga kebanyakan langsing dan juga mempunyai rambut yang lembut. Untuk mendapatkan semua kecantikan itu tentunya mereka harus berusaha dengan sangat keras untuk melaksanakan cara merawat kulit secara alami yang khas di Thailand.

Tips merawat kulit secara alami masyarakat Thailand adalah mereka sangat tergila-gila menggunakan semua produk yang berbahan dasar sabun dan susu. Walaupun bahan-bahan alami lainnya juga menjadi andalan mereka untuk mendapatkan kecantikan tersebut. Untuk orang Thailand, mempunyai kulit yang gelap itu identik dengan kemiskinan dan buruh. Oleh karena itu mereka melakukan segala cara agar dapat terlihat putih.

Di Indonesia manfaat dari beras dan susu Thailand tersebut dapat dimanfaatkan sebagai media untuk cara merawat kulit secara alami. Untuk menjawab hal itu, banyak produsen kecantikan yang memanfaatkan kedua bahan tersebut, namun tidak semuanya aman. Contoh produk yang menggunakan komposisi tersebut dan aman serta efektif digunakan, antara lain adalah:

  • Body Lotion yang menggunakan bahan dari beras dan susu.
  • Spootless White UV Hand and Body Lotion menggunakan bahan beras Jepang dan minyak bunga camellia.
  • White UV Hand and Body Kotin mempunyai kandungan susu dan bengkoang.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun