Mohon tunggu...
Healthy

5 Manfaat Lidah Buaya untuk Merawat Kecantikan Wajah

14 November 2018   10:26 Diperbarui: 14 November 2018   12:39 446
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

3. Kemudian bilas dengan air dingin


  1. Melembabkan kulit

Nah, ini nih keunggulan dari lidah buaya dibandingkan bahan alami lain untuk melembabkan kulit. Lidah buaya mampu melembabkan tanpa membuat wajah menjadi berminyak. Jadi kamu pun bisa memakainya, walaupun kamu punya tipe kulit berminyak. Sebagai moisturizer, lidah buaya sangat bagus diaplikasikan sebelum menggunakan makeup. Agar kulit wajahmu tetap terhidrasi dan tidak kering.

Cara mengolah lidah buaya untuk melembabkan kulit

1. Kupas lapisan terluar dari daun lidah buaya untuk mendapat gelnya

2. Ambil gel lidah buaya dan simpan dalam wadah

3. Aplikasikan gel pada wajah, kemudian simpan sisanya di kulkas


  1. Mengobati jerawat dan komedo pada wajah berminyak

Lidah buaya mengandung dua hormon yaitu Auxin dan Giberelin. Dua hormon ini memiliki sifat anti-inflamasi untuk mengurangi peradangan kulit dan memberikan penyembuhan luka. Giberelin bertindak untuk merangsang pertumbuhan sel-sel baru. Sehingga jerawat pada wajah sembuh lebih cepat dan alami, serta meminimalisir terjadinya luka parut akibat jerawat. Jika kamu sedang berjerawat, baca juga cara menghilangkan jerawat dengan cepat dan tanpa efek samping. 

Cara mengolah lidah buaya untuk mengobati jerawat dan komedo

1. Campurkan 1 sendok makan gel lidah buaya dan 2 - 3 tetes air perasan lemon

2. Aplikasikan gel lidah buaya pada wajah dengan cara memijatnya.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun