Mohon tunggu...
Bayu Osborne
Bayu Osborne Mohon Tunggu... Jurnalis - 𝗖𝗼𝗻𝘁𝗲𝗻𝘁 𝗪𝗿𝗶𝘁𝗲𝗿

Jangan menulis berdasarkan hal yang lagi viral saja, akan tetapi mulailah untuk menjadi seorang penulis yang memiliki ciri khas dengan menghasilkan berita eksklusif yang tidak dimiliki oleh penulis lainnya.

Selanjutnya

Tutup

Film

20 Tahun Jadi Sutradara Film Drama, Angga Dwimas Sasongko Ingin Explore Genre Lain

27 Januari 2023   15:50 Diperbarui: 27 Januari 2023   15:54 241
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Foto: Visinema Pictures

Sutradara kelahiran Jakarta 1985, Angga Dwimas Sasongko mengungkapkan bahwa film 'Jalan yang Jauh Jangan Lupa Pulang' bisa menjadi film terakhirnya bergenre drama.

"Jujur aja yah kan gua udah 20 tahun di perfilman, gua ngerasa oldschool. Apa karena terlalu awal gua mulainya yah?Apalagi gua udah mulai buat film dari umur 19 tahunan" ujar Angga saat ditemui di XXI Epicentrum, Jakarta Selatan.

Dengan memiliki ilmu yang sudah lama tersebut, Angga pun menginginkan untuk dapat mengexplore genre-genre lain dalam karyanya agar dapat menciptakan

"Gua sekarang ada di fase untuk mencoba hal-hal yang baru lagi" jelasnya.

Seperti yang diketahui, Angga Dwimas Sasongko merupakan lulusan dari Universitas Indonesia jurusan Komunikasi Penyiaran. Selepas masa kuliahnya ia mulai meniti karir dalam film pendek, iklan dan fotografi. Hingga saat ini dia terkenal sebagai sutradara dan produser ternama Indonesia.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Film Selengkapnya
Lihat Film Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun