Mohon tunggu...
Bayu Wibisana Gatubima
Bayu Wibisana Gatubima Mohon Tunggu... Tentara - Komunikasi Sosial

Saya suka menulis, dan sangat tertarik dengan Kompasiana, yang begitu bagus dan banyak disukai orang

Selanjutnya

Tutup

Halo Lokal

Babinsa Koramil 02/Tigapanah Di Wilayah Binaan Dampingi Kegiatan Posyandu Dan ILP

21 Oktober 2024   11:13 Diperbarui: 21 Oktober 2024   11:56 37
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Dok Babinsa Koramil 02/TP Kodim 0205/TK 21102024 pendampingan Pos yandu dan ILP di Desa Seberaya Kec. Tigapanah Kab. Karo-Sumut

Tanah Karo. Senin 21/10/2024.  Sertu Darmanta Pernagin-angin bertugas sebagai Babinsa di Koramil 02/Tigapanah  jajaran Kodim 0205/Tanah Karo diperintah oleh Danramil kapten Inf Judika Naibahoa melaksanakan kegiatan pendampingan Pos Pelayanan Terpadu (Posyandu) yaitu penimbangan berat badan, pengukuran tinggi badan,  pengecekan kesehatan dan pemberian makan tambahan kepada anak Balita, pengecekan anak stunting maupun pengecekan kesehatan Ibu Hamil dan Program ILP (Integritas Layanan Publik).

Dok Babinsa Koramil 02/TP Kodim 0205/TK 21102024 pendampingan Pos yandu dan ILP di Desa Seberaya Kec. Tigapanah Kab. Karo-Sumut
Dok Babinsa Koramil 02/TP Kodim 0205/TK 21102024 pendampingan Pos yandu dan ILP di Desa Seberaya Kec. Tigapanah Kab. Karo-Sumut

Babinsa Koramil 02/Tigabinanga Sertu Darmanta Perangin-angin melaksankan kegiatan Posyandu dan ILP berlokasi Jambur/Balau Desa Seberaya Kecamatan Tigapanah Kabupaten Karo-Sumatera Utara (21/10), kegiatan ini merupakan kegiatan pelayan kesehatan untuk Balita, Ibu Hamil dan Ibu menyusui maupaun pelayanan kesehatan untuk para Lansia yang diselenggarakan oleh Pihak Puskesmas  Tigapanah dan Bidan Desa Seberaya, kegiatanpun dihadiri oleh Kepala Puskesma Tigapanah beserta Nakes, Kepala Desa Seberaya beserta perangkat desa, Babinsa Koramil 02/Tigapanah, Kader Posyandu Desa Seberaya, Anak Balita serta warga peserta Posyandu dan Program ILP.

Dok Babinsa Koramil 02/TP Kodim 0205/TK 21102024 pendampingan Pos yandu dan ILP di Desa Seberaya Kec. Tigapanah Kab. Karo-Sumut
Dok Babinsa Koramil 02/TP Kodim 0205/TK 21102024 pendampingan Pos yandu dan ILP di Desa Seberaya Kec. Tigapanah Kab. Karo-Sumut

Sedangkan peserta Posyandu dan Peogram ILP ini yaitu Anak Balita 18 orang, Ibu Hamil 5 orang, Ibu Menyusui 18 orang, dan Lansia 11 orang, kemudian kegiatan yang dilaksanakan oleh Bidan Desa Seberaya beserta Nakes Puskesma Tigapanah dibantu Kader Posyandu serta didampingi Babinsa yaitu pengukuran juga penimbangan berat badan Balita, pengukuran tinggi badan, penyuntikan vaksin, pemberian makan tambahan seperti susu dan telur maupun vitamin, serta pengecekan kondisi kesehatan ibu hamil maupun kondisi kandungan, serta pelayanan Kesehatan untuk Para Lansia yaitu pengobatan, pengecekan kesehatan dan pemberian vitamin.  

Dok Babinsa Koramil 02/TP Kodim 0205/TK 21102024 pendampingan Pos yandu dan ILP di Desa Seberaya Kec. Tigapanah Kab. Karo-Sumut
Dok Babinsa Koramil 02/TP Kodim 0205/TK 21102024 pendampingan Pos yandu dan ILP di Desa Seberaya Kec. Tigapanah Kab. Karo-Sumut

Kegiatan Posyandu dan Program ILC ini bertujuan untuk meningkatkan pelayanan kesehatan dan gizi Balita sebagai upaya untuk menekan angka kematian bayi  maupun Balita dan ibu hamil serta ibu menyusui, serta pelayanan Kesehatan untuk Para Lansia yaitu pengobatan, pengecekan kesehatan dan pemberian vitamin.  juga kemudian pemdampingan kegiatan oleh Babinsa Koramil 02/Tigapanah bertujuan untuk membantu kelancaran kegiatan tersebut serta sebagai wujud kepedulain Babinsa terhadap warga Desa Binaan, (Bayu.W GATUBIMA_PENDIM 0205/TK)

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Halo Lokal Selengkapnya
Lihat Halo Lokal Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun