Mohon tunggu...
Hendri Setiawan_Bayu.W
Hendri Setiawan_Bayu.W Mohon Tunggu... Tentara - Komunikasi Sosial

Saya suka menulis, dan sangat tertarik dengan Kompasiana, yang begitu bagus dan banyak disukai orang

Selanjutnya

Tutup

Halo Lokal

Babinsa Koramil 03/Berastagi Bersilaturahmi di Gereja Sambil Pam Ibadah Kebaktian Minggu

21 Juli 2024   09:15 Diperbarui: 21 Juli 2024   09:18 16
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Tanah Karo. Minggu 21/07/2024, Para Bintara Pembina Desa (Babinsa) di Koramil Jajaran Kodim 0205/Tanah Karo rutim melakukan bersilaturahmi dengan masyarakat warga wilayah binaan dalam rangka Komunikasi Sosial (Komsos) dilaksanakan setiap hari termasuk hari libur, seperti pada hari Minggu sambil melaksanakan kegiatan Patroli Wilayah Binaan dan Pengamanan Ibadah Kebaktian Minggu serta dibarengi dengan kegiatan imbauan.

Dok Babinsa Koramil 03/Berastagi Kodim 0205/TK 21072024 Komsos dan Pam Kebaktian Minggu di GBKP KOta Berastagi Kab. Karo-Sumut
Dok Babinsa Koramil 03/Berastagi Kodim 0205/TK 21072024 Komsos dan Pam Kebaktian Minggu di GBKP KOta Berastagi Kab. Karo-Sumut

Kegiatan Komso, Pawilbin dan Pengamanan Ibadah Kebaktian Minggu juga para Babinsa di Koramil 03/Berastagi jajaran Kodim 0205/Tanah Karo sesuai perintah Mayor Cke Thamrin Vincent Bangun selaku Danramil perintakan para Babinsanya melaksanakan kegiatan tersebut Minggu, kegiatanpun belokasi di Kecamatan Berastagi  dan Kabanjahe dimana daerah ini merupakan tujuan warga dari luar daerah untuk melakukan bisnis, dinas, pertanian bahkan jadi tujuan wisata khususnya di Berastagi.

Dok Babinsa Koramil 03/Berastagi Kodim 0205/TK 21072024 Komsos dan Pam Kebaktian Minggu di GBKP KOta Berastagi Kab. Karo-Sumut
Dok Babinsa Koramil 03/Berastagi Kodim 0205/TK 21072024 Komsos dan Pam Kebaktian Minggu di GBKP KOta Berastagi Kab. Karo-Sumut

Kegiatan tersebut pada hari minggu ini (21/07) dilaksanakan Serda Arif Hidayat dan Kopka Mualim Siregar para  Babinsa 03/Berastagi di GBKP Kota Berastagi Jalan Pasar Buah-Bukit Gundaling Kelurahah Gundaling-I Kecamatan Berastagi Kabuaten Karo-Sumatera Utara tujuannya sebagai upaya menciptakan wilayah tetap kondusif, aman nyaman, bersih, sehat juga warga hidup rukun, juga untuk meningkatkan kembali perekonomian warga sudah mulai meningkat pasca resesi ekonomi global sudah bisa diatasi oleh pemerintah secara berangsur-angsur sehingga kehidupan warga mulai normal.

Dok Babinsa Koramil 03/Berastagi Kodim 0205/TK 21072024 Komsos dan Pam Kebaktian Minggu di GBKP KOta Berastagi Kab. Karo-Sumut
Dok Babinsa Koramil 03/Berastagi Kodim 0205/TK 21072024 Komsos dan Pam Kebaktian Minggu di GBKP KOta Berastagi Kab. Karo-Sumut

Serda Arif Hidayat dan Kopka Mualim Siregar melaksanakan kegiatan Pengamanan Kebaktian Minggu, Pawilbin maupun Komsos bersilturahmi dan imbauan menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan, menjaga kebersihan dlingkungan, tetap jaga Siskamling serta menjaga kerukanan hidup warga dan toleransi antar umat beragama, disambut baik oleh Majelis Gereja maupun Jemaat Gereja GBKP Kota Berastagi,  warga terlihat khidmat dan nyaman dalam beribadah, lingkungan gereja juga aman dan kondusif. (Bayu.W GATUBIMA_PENDIM 0205/TK)

Mohon tunggu...

Lihat Konten Halo Lokal Selengkapnya
Lihat Halo Lokal Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun