Mohon tunggu...
Bang Auky
Bang Auky Mohon Tunggu... Freelancer - KBC 54|Kompasianer Brebes Jateng| Golet Jeneng Disit Mengko Jenang Teka Dewek

Pariwisata adalah locomotif ekonomi baru dimana banyak gerbong yang mengikuti dari UMKM, Transportasi, Pemandu Wisata, Hotel dan Restoran, Seniman, Souvenir dan mitra-mitra pariwisata yang lain.

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Pilihan

Makna Idul Adha 1443 Hijriah Sesungguhnya Menguji, Kesabaran, Kebersamaan, dan Keikhlasan

9 Juli 2022   21:13 Diperbarui: 9 Juli 2022   21:35 159
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Hari ini Sabtu 9 Juli 2022 sebagian umat Muslim di belahan dunia merayakan Hari Raya Iedul Adha 1443 Hijriah. Begitu warga Perserikatan Muhammadiyah di seluruh Indonesia melaksanakannya di halaman masjid atau tanah lapang. 

Seperti yang dilakukan Pimpinan Ranting Muhammadiyah Sitanggal yang melakukan shalat ied di halaman Masjid At-Taqwa Muhajirin. 

Dalam khotbah Iedul Adha yang disampaikan Drs. H. Alif Syarifudin, M.Hum ,bahwasannya makna Iedul Adha adalah Ujian Kesabaran, Kebersamaan dan Keikhlasan. 

Dok. Pribadi
Dok. Pribadi

Lebih lanjut dia mengatakan kadang kala sebagai manusia suka lupa karena nikmat dunia yang berupa pujian dan sanjungan. Ketika kita disanjung biasanya sifat sombong kita keluar, walaupun dalam konteks untuk kebaikan. Apa sih yang tidak kita berikan untuk Allah, jangankan harta dunia, anak pun akan diberikan. 

Hal itu pernah diucapkan Nabi Ibrahim AS ketika disanjung tetangga karena kebaikannya. Ucapan tersebut disampaikan ketika nabi belum memiliki putra maka ketika nabi memiliki putra, Allah pun menagihnya. Maka sebagai bentuk ketaatan dan kecintaan pada Allah, nabi pun mematuhi perintah Allah. 

Dok. Pribadi
Dok. Pribadi

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun