Mohon tunggu...
Bang Auky
Bang Auky Mohon Tunggu... Freelancer - KBC 54|Kompasianer Brebes Jateng| Golet Jeneng Disit Mengko Jenang Teka Dewek

Pariwisata adalah locomotif ekonomi baru dimana banyak gerbong yang mengikuti dari UMKM, Transportasi, Pemandu Wisata, Hotel dan Restoran, Seniman, Souvenir dan mitra-mitra pariwisata yang lain.

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Suara Sirine Ambulance yang (Kadang) Bikin Resah Warga

16 Juli 2021   22:17 Diperbarui: 16 Juli 2021   22:22 502
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Akhir-akhir ini seiring meningkatnya kasus covid-19 di tanah air, meningkat pula mobilitas mobil ambulance. Hal ini bisa dimaklumi karena jumlah pasien di rumah sakit juga meningkat. Mobil ambulance digunakan untuk memberikan fasilitas kepada pasien untuk mengantar dan menjemput pasien. Namun akhir-akhir ini keberadaan mobil ambulance lebih sering digunakan untuk membawa jenazah dari rumah sakit ke pemakaman. Dengan sirine yang berbunyi nyaring dengan durasi yang sering tanpa mengenal waktu,  membuat masyarakat resah tidak tenang. 

Di beberapa tempat sampai ada himbauan atau larangan membunyikan sirine ambulance ketika memasuki perkampungan.  Karena dirasa warga membuat was-was warga apalagi yang sedang sakit butuh ketenangan. Dan rasa takut karena setiap hari hampir ada yang meninggal dunia. 

Dok. Pixabay
Dok. Pixabay
Namun tidak semua menyikapi seperti itu, karena ini dalam satu situasi kondisional. Tetapi sebagai bekal pengetahuan kita harus bisa membedakan empat bunyi sirine, agar kita tahu artinya bunyi sirine yang kita dengar. 
  • Pertama,jika  bunyi yang kita dengar menyerupai pada palang pintu kereta dengan suara yang datar. Artinya ambulance tersebut  hendak menjemput pasien.
  • Kedua, jika temponya terdengar lebih cepat suaranya, itu menandakan ambulance tengah membawa pasien, namun kondisinya tidak darurat.Ketiga, jika frekuensi suara sirene akan lebih cepat itubmenandakan ambulans sedang membawa pasien dengan kondisi gawat darurat.
  • Keempat, jika frekuensi suaranya yang lebih lambat dari sirene pertama, itu menandakan ambulance sedang digunakan  membawa jenazah. *

Semoga dengan kita mengetahui arti bunyi sirine kita tidak takut dan tidak terganggu lagi. 

(KBC-54|Kompasianer Brebes Jateng |)

*Sumber CNN

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun