Mohon tunggu...
Bams Itsme
Bams Itsme Mohon Tunggu... wiraswasta -

Menulis & membaca adalah hobi

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

FPI Bubarkan Bazaar Murah di Ciparay

13 Agustus 2012   03:18 Diperbarui: 25 Juni 2015   01:52 1052
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Pagi ini sy membaca berita di metrotvnews.com sambil tercengang2. bbrp ormas (FPI, FUI, Garda bangsa) membubarkan sbuah bazaar murah di Ciparay - Kab. Bandung.
Bazaar tersebut diadakan oleh Komunitas Cinta Anak Negeri (KCAN) pada hari Minggu,12 Agust 2012. Alasan dibubarkannya krn dianggap oleh ormas2 tsb punya misi tertentu. Sejak kapan ya ormas2 punya hak untuk melakukan pembubaran thd kegiatan spt itu? Aturan yg mana yg membenarkan? Yang makin mengherankan kalo baca berita itu aparat polisi terkesan membiarkan? Karena aparat tdk mengambil tindakan apa2. Dipikir scr logis saja, kalo begitu buat apa ada polisi? Apakah menyelenggarakan bazaar murah untuk membantu masyarakat yg membutuhkan, brarti di mata hukum itu lebih salah dpd tindakan pembubaran scr sepihak spt itu ya? Makin hari makin kliatan agaknya polisi tidak ada wibawanya sama sekali menghadapi ormas2 yg berbendera agama tertentu. Negara ini negara hukum kan? Ato statement itu hanya pencitraan belaka spy kliatan baik di mata internasional?

Mohon tunggu...

Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun