terkesan mudah untuk melakukannya pun mudah
apanya yang susah jika sekali klik selesai sudah
uang telah berpindah ke rekening nasabah
terkesan mudah untuk memenuhinya pun mudah
apanya yang susah jika syarat-syaratnya tak susah
yang susah jika nanti bunganya berlimpah-limpah
endingnya bisa jadi musibah bagi nasabah
maka jangan gampang terkesan mudah
tergiur yang mudah-mudah
(terkesan mudah, 2024)
Puisi pertama dari sembilan rincian judul puisi tentang Terkesan, khususnya tentang Terkesan Mudah. Semoga bermanfaat.
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI
Baca juga: Micro Puisi: Cerita Kawan tentang Lawan
Baca juga: Micro Puisi: Cerita Rindu tentang Cinta
Baca juga: Macro Puisi: Cerita Cinta tentang Rindu
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!