Nano Puisi: Akhiri Tak Mau Mengalah
akhiri tak mau mengalah tak ada yang mengalah
pabila tak ingin semakin memperpanjang masalah
masalah yang berlarut-larut dibiarkan tak pecah
akibat dari tak adanya yang rela mau mengalah
akan sangat merugikan karena tak berfaedah
akhiri tak mau mengalah tak ada yang mengalah
pabila tak ingin kerugiannya bertambah-tambah
melalui jalan keluar dengan cara mengalah
akan dibukakan tak terhingga pintu barokah
yang dipenuhi cahaya ilmu, hikmah dan hidayah
(akhiri tak mau mengalah, 2023)
Puisi kesembilan  dari sembilan rincian judul puisi tentang Akhiri, khususnya tentang Akhiri Tak Mau Mengalah. Semoga bermanfaat.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Baca juga: Nano Puisi: Akhiri Sunyi yang Tak Murni
Baca juga: Nano Puisi: Tidak Harus Mau
Baca juga: Nano Puisi: Mengajak Ingin Memanjatkan
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!