Micro Puisi: Penyebab Dicurigai
penyebab dicurigai atas masalah yang terjadi
umumnya dikaitkan dengan jejak perilaku diri
agar kita tak dicurigai atas masalah yang terjadi
kelolalah jejak perilaku diri dengan hati-hati
meskipun kita bukan pelaku atas perbuatan salah
akan menjadi dicurigai sebagai penyebab masalah
jika jejak masa lalu kita pernah menyebabkan masalah
terutama yang mirip atau sama dengan yang sudah-sudah
sekali lagi agar kedepannya kita tak dicurigai penyebab masalah
mulai sekarang kita harus cermat dan hati-hati setiap kali melangkah
(penyebab dicurigai, 2023)
Puisi keempat dari sembilan rincian judul puisi tentang Penyebab, khususnya tentang Penyebab Dicurigai. Semoga bermanfaat.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Baca juga: Nano Puisi: Yang Tak Pernah Menyayang
Baca juga: Nano Puisi: Yang Tak Pernah Disayang
Baca juga: Nano Puisi: Yang Tak Pernah Riang Gembira
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!