Micro Puisi: Turun Dinaikkan
turun dinaikkan
semangatnya yang turun
harap lekas dibantu dinaikkan
jangan biarkan turun
merana datang beruntun
semangat hidupnya menurun
turun dinaikkan
deritanya dientaskan
percaya dirinya dibangkitkan
jangan hanya mengucapkan
dengan kata-kata kasihan
tanpa beri pertolongan
(turun dinaikkan, 2022)
Puisi ketujuh dari delapan hasil rincian puisi tentang naik turun, khususnya tentang turun dinaikkan. Semoga bermanfaat.
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI
Baca juga: Micro Puisi: Rapat di Ruang Gelap
Baca juga: Nano Puisi: Dialog dengan Nisan
Baca juga: Macro Puisi: Kukejar ke Tengah Pasar
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!