Mohon tunggu...
Bambang Syairudin
Bambang Syairudin Mohon Tunggu... Dosen - (Belajar Mendengarkan Pembacaan Puisi) yang Dibacakan tanpa Kudu Berapi-Api tanpa Kudu Memeras Hati

========================================== Bambang Syairudin (Bams), Dosen ITS ========================================== Kilas Balik 2023, Alhamdulillah PERINGKAT #1 dari ±4,7 Juta Akun Kompasiana ==========================================

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Micro Puisi: Pabrik Kebijaksanaan

11 Juli 2021   02:30 Diperbarui: 11 Juli 2021   03:22 59
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Gambar Ilustrasi merupakan dokumen karya pribadi (Karya Bambang Syairudin)

Micro Puisi: Pabrik Kebijaksanaan

mari kita sama-sama bayangkan, sebuah pabrik yang sangat jarang
keberadaannya tak tampak pandang tidak diketahui banyak orang
mesinnya adalah orang, jumlahnya tak terbilang, cara kerjanya gampang
di pabrik ini tak ada suara bising yang mengganggu pendengaran orang

mari kita bayangkan sebuah pabrik yang bahan bakunya kata-kata orang
paket produknya berupa kata-kata bijak bestari yang paling banyak dicari
semuanya digratiskan berapapun jumlah pengambilannya bahkan plus
diberikan bonus uang belanja yang bisa dipakai beli apa saja
asal bisa melaksanakan kata, sesuai isi paketnya.

(realisasi kata, 2021)

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun