Merefleksikan dan mengaitkan pemahaman antar modulÂ
Tujuan PembelajaranÂ
CGP dapat mengaitkan materi-materi yang telah dipelajari dan materi lain yang relevan ke dalam rencana manajemen perubahan yang menerapkan paradigma dan model inkuiri apresiatif.Â
Keterkaitanfilosofi KHD dengan GP
Keterkaitan filosofi KHD dengan GPÂ
Tujuan :
Pendidikan menuntun Segala Kekuatan kodrat yang ada pada murid agar mereka menjadi manusia & anggota masyarakat yang dapat mencapai keselamatan & kebahagiaan yang setinggi - tingginyaÂ
Visi GP :
Guru Penggerak yang Hebat Memiliki visi, Nilai dan peran sesuai Filosofi Ki Hadjar Dewantara  Unggul dalam Berkarakter dan Berprestasi
B-A-G-J-A | Prakarsa perubahan: Menjadi Guru yang Menyenangkan bagi Murid