Orientasikan kelembutan menyertai kesetiaanmu
Laku tingkahmu menyimak akan pelukan rindu
Impianmu, impianku tersirat disetiap do'a usai fardlu
Fitramu, fitraku cinta yang mencintai, sayang yang menyayangi
Anganmu, anganku bersanding disetiap dimensi waktu
Harapanmu, harapanku sakinah bersama restu
ilutrasi: pribadi
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!