Mohon tunggu...
Baghas Abimanyu
Baghas Abimanyu Mohon Tunggu... -
Akun Diblokir

Akun ini diblokir karena melanggar Syarat dan Ketentuan Kompasiana.
Untuk informasi lebih lanjut Anda dapat menghubungi kami melalui fitur bantuan.

Selanjutnya

Tutup

Inovasi

Smarthome, Konsep Rumah Masa Depan Super Aman

27 Februari 2018   16:10 Diperbarui: 1 Maret 2018   15:42 388
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Inovasi. Sumber ilustrasi: PEXELS/Jcomp

Smart Socket

Pernah lupa cabut colokan listrik barang elektronik dan ditinggal pergi untuk jangka waktu lama? Kejadian ini cukup berbahaya, karena bisa muncul kebakaran yang akan melahap setiap isi rumah. Smart socket membuat kita dapat dengan mudah melakukan 'putus-sambung' arus listrik dari mana saja. Termasuk saat sedang tidak berada di rumah. Hal tersebut lagi-lagi bisa kita lakukan secara sederhana hanya dengan kontrol via smartphone.

Smoke Detector

Tidak ada asap, maka tidak ada api. Bagaimana jadinya jika di rumah sedang sepi, tetapi smoke detector mendeteksi adanya sumber api? Berkat alat ini, kita akan mendapatkan notifikasi yang selanjutnya bisa dimanfaatkan untuk menghubungi tetangga, saudara, atau petugas pemadam agar bisa segera memadamkan ancaman api. Saat mendeteksi asap, sensor akan mengirim pesan ke smartphone penghuni secara real time, tidak ada delay.

Dan smart device lainnya

Masih banyak sekali perangkat pintar yang bisa digunakan untuk mewujudkan rumah pintar, sehingga konsep ini sudah bukan lagi sebatas mimpi.

Apakah Smarthome akan menjadi rumah impian bagi semua orang? Nah, jika ternyata memang mampu memberikan kemudahan, serta unggul di sisi keamanan dan kenyaman, kenapa tidak??

Dengan smarthome, kita tidak perlu lagi khawatir dengan berbagai tindak kejahatan, kecerobohan, dan hal lainnya yang dapat membahayakan rumah. Sangat sederhana.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Inovasi Selengkapnya
Lihat Inovasi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun