Mohon tunggu...
Bagas Syaputra
Bagas Syaputra Mohon Tunggu... Freelancer - Karyawan Swasta, Penulis

Memiliki hobi di musik dan olahraga, tapi juga suka menulis konten dan berita seputar olahraga, khususnya sepak bola

Selanjutnya

Tutup

Bola

Turki vs Portugal di Euro 2024: Ronaldo Mampu Bawa Timnya ke 16 Besar?

22 Juni 2024   21:20 Diperbarui: 23 Juni 2024   23:38 79
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Jakarta - Pertandingan antara Turki vs Portugal akan tersaji pada matchday kedua grup F Euro 2024. Berikut link live streamingnya.

Laga Turki vs Portugal akan tersaji pada, Sabtu (22/6) pukul 23.00 WIB di Signal Iduna Park Stadium.

Menatap duel ini, Portugal tentu saja berambisi meraih poin penuh guna mengunci satu tiket ke babak 16 besar Euro 2024.

Cristiano Ronaldo dan kawan-kawan tentunya datang dengan kepercayaan diri yang tinggi usai meraih kemenangan pada matchday pertama saat melawan Republik Ceko.

Meski begitu, juara Euro 2016 ini tidak bisa menganggap remeh sang lawan.


Pasalnya, Turki juga berhasil meraih kemenangan pada matchday pertama saat berhadapan dengan Georgia dengan skor 1-3.

Hal ini membuat Ronaldo cs patut waspada pasalnya, Turki juga tampil impresif di laga perdana grup F Euro 2024.

Turnamen ini bisa jadi yang terakhir bagi sang mega bintang bersama tim nasional. Mengingat usia dari Cristiano Ronaldo atau CR7 yang sudah tidak muda lagi.

Dengan begitu, Ronaldo tentu akan berambisi penuh untuk bisa menorehkan tinta manis di turnamen Euro 2024 ini.

Oleh karena itu, laga antara Turki vs Portugal ini diprediksi akan berjalan seru dan sengit.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bola Selengkapnya
Lihat Bola Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun