Mohon tunggu...
Badri Tamami
Badri Tamami Mohon Tunggu... Penulis - Masyarakat Gawai

Belajar menulis kata menjadi sebuah kalimat untuk sebuah paragraf

Selanjutnya

Tutup

Lyfe Pilihan

Mengapa Kaum Muda Sering Dilanda Kesepian??

8 Oktober 2024   21:33 Diperbarui: 8 Oktober 2024   21:48 68
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Manusia merupakan mahkluk sosial dalam tatanan kehidupan dunia. Dalam kesehariannya, manusia berinteraksi dengan sesama baik saat bekerja maupun berorganisasi.

Interaksi yang paling dekat dari seseorang yaitu keluarga. Tentunya, anggota keluarga di dalam sebuah keluarga menjalin keakraban dan keintiman yang lebih penuh dibandingkan dengan teman di sekolah dan tempat kerja. 

Kaum kini tengah menjalani masa dewasa muda, sebagian juga telah menjadi orang tua. Generasi yang dinilai sedang menjalani masa paling produktif dalam hidup ini nyatanya menjadi generasi yang paling sering merasa kesepian.

Seseorang akan tetap terus terhubung dengan keluarganya melalui teknologi telekomunikasi daring yang dikembangkan oleh perusahaan teknologi modern. 

Penggunaan media sosial sebagai wadah sosialisasi kaum muda memang cukup dipengaruhi oleh kesibukan, baik kesibukan sekolah, bekerja, hingga mengurus rumah tangga.

Keragaman pengalaman serta situasi yang dialami oleh kaum muda.Hal ini melibatkan pemahaman yang mendalam tentang penyebab kesepian, termasuk faktor-faktor seperti tekanan prestasi, isolasi sosial, dan masalah kesehatan mental. Untuk mengatasi kesepian memerlukan investasi waktu dan energi yang signifikan. 

Keadaan Yang Sering Terjadi Pada Kaum Muda Dalam Kesendirian

Kenapa kaum muda (Milenial dan Gen Z) menunjukkan tanda-tanda keterasingan yang berlarut dibandingkan generasi lainnya.

Momen kesendirian kaum muda bersahabat dekat dengan telepon genggam. Aplikasi daring pada telepon genggam setidaknya menjadi tempat pelarian dalam kesendirian seseorang. Walau rata-rata orang jaman sekarang sudah melekat kuat dengan telepon genggam. Seseorang dan telepon genggam bak sahabat yang tak terpisahkan. 

Sebagai manusia sosial, kita harus mampu melawan diri sendiri agar tidak terpuruk dan mampu melangkah keluar dari kesepian hidup. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun