Profil
Seorang mahasiswa aktif yang sedang menempuh pendidikan S1 di jurusan Ilmu Administrasi Negara yang kebetulan juga berprofesi sebagai seorang model dan memiliki ketertarikan di dunia pendidikan dan pemerintahan. Tujuan dari pembuatan akun ini adalah untuk mempublikasikan apa yang menjadi sudut pandang saya terkait banyak hal mulai dari bidang pendidikan hingga pemerintahan melalui tulisan sekaligus membuka ruang diskusi bagi rekan sesama mahasiswa se-Indonesia untuk memberikan kontribusinya dalam membangun Indonesia yang lebih baik.
Bergabung 06 Juni 2024
Statistik
Label Populer