Lihat ke langit !
Lihat ke langit !
Bila kau dalam ruangan keluarlah sejenak. Lihat bulan cuma sepotong, tapi indah dikelilingi sinar bintang, dan Aha !
Apa itu kejora berkerlap kerlip. Berayun - ayun di langit seputar Bulan. Mirip bintang tapi dekat, mirip pesawat alien tapi bukan.
Lihat baik - baik, langit tadi berhias bulan dan bintang palsu. Indah. Tak biasa.
Tanda begini, musim hujan tiba. Angin bertiup.kencang mempermainkan layang layang berlampu led, terbang tertinggi.
 Pemain layang layang itu bergembira , memegang dua jengkal bambu yang disilangkan terikat, buat alat gulung benangnya.
Saat mereka lelah, dua jengkal bambu yang disilangkan itu, akan dicantolkan di semak yang kuat, di batang terendan pohon. Bisa juga di spion mobil truk, atau kusen jendela rumah.
Semua meninggalkan layang - layangnya, dini pagi, baru diturunkan.
Ketika pemain layang layang tidur, layang layang itu sebentar tenang tak bergoyang.
Sebentar saja.
Saat semua pemilik layang layang tidur lelap