5.     Tidak Berkuman
Setelah mengalami berbagai penelitian, diseluruh tubuh kucing tidak ditemukannya kuman sama sekali bahkan pada lidahnya pun tidak terdapat kuman. Setelah kita sadari, ternyata kucing selalu menghindari lingkungan yang terdapat banyak kuman, Bahkan fungsi dari salah satu indranya adalah membersihkan dirinya dari kuman. Tidak heran lagi bahwa diseluruh tubuh kucing terdapat sedikit kuman, bahkan sama sekali tidak berkuman. Ini juga mengungkap mengapa kucing sangat diperbolehkan untuk dipelihara dalam ajaran Agama Islam, selain kucing adalah hewan peliharaan Nabi Muhammad SAW.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H