Mohon tunggu...
Politik

Perhelatan Akbar Negeri Ini

11 Juni 2015   20:26 Diperbarui: 17 Juni 2015   06:06 116
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Politik. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Freepik

Tepat pada kamis 11 juni 2015 orang nomor satu di Indonesia yaitu presiden jokowi melaksanakan hajatan akbar yaitu menikahkan anaknya yaitu Gibran Raka Bumung Raka dengan Selvi Ananda yang digelar di gedung graha saba solo jawa tengah. Tidak  ada yang mengherankan jika presiden melangsungkan hajatan seperti menikahkan anaknya atau dalam istilah jawa mantu, dua periode lalu presiden SBY juga mantu dua anaknya.

 Dalam kacamata publik kalau pejabat melangsungkan hajatan pasti memberikan  kesan mewah dan glamor akan tetapi  dalam hajatan yang diselenggarakan presiden jokowi berbanding terbalik dari pandangan publik tersebut, karena pesta yang diselenggarakan oleh presiden kita terksan sederhana dan dalam kebersamaan. Itu semua ditunjukan dengan turut mengundang seluruh elemen masyarakat baik dari para pejabat tinggi negara, artis, dan colega sampai para tukang  becak sekalipun. Mungkin dapat dikatakan bahwa perayaan pernikahan orang nomor satu di negeri ini masyarakat sekitar turut merasakan kebahagiaan dan berpartisipasi langsung dalam perhelatan tersebut.

Karena prosesi pernikahan yang dilakukan oleh gibran yang merupakan putra pertama orang nomor satu maka menyedot banyak media yang meliput, in juga merupakan salah satu alasan masyarakat sangat antusias mengikuti jalannya prosesi-prosesi pernikahan putra presiden jokowidodo tersebut. Sehingga masyarakat Indonesia tengah melewati perhelatan akbar yang diselenggarakan oleh orang nomor satu di Negeri ini. Masyarakat sangat antusias melewati perhelatan ini, maka perlu dicontoh kesederhanaan yang tunjukkan dengan menggelar pesta dengan melibatkan rakyat pada umumnya dengan pesta yang sederhana untuk tidak berrmewah-mewahan ditengah kondisi masyarakat Indonesia yang kurang beruntung diluar sana.  Mungkin sekian pandangan saya mengenai perhelatan akbar pak jokowi, semoga menjadi bacaan yang bermanfaat. Apabila terdapat coretan yang kurang berkenan mohon koreksnya J

Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI

Mohon tunggu...

Lihat Konten Politik Selengkapnya
Lihat Politik Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun