Mohon tunggu...
Ayunda Mutiara Kurnianingrum
Ayunda Mutiara Kurnianingrum Mohon Tunggu... Mahasiswa - Ayunda Mutiara Kurnianingrum

Barang siapa yang menanam maka akan menuai

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Mahasiswa KKN Univet Bantara Sukoharjo Mengikuti Kegiatan Posyandu Balita di Dusun Sumberan

15 Maret 2022   20:10 Diperbarui: 15 Maret 2022   20:11 121
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Mahasiswa KKN Univet Bantara Sukoharjo Mengikuti Kegiatan Posyandu Balita di Dusun Sumberan

KLATEN-Ayunda Mutiara Kurnianingrum Mahasiswa Pendidikan Matematika Universitas Veteran Bangun Nusantara Sukoharjo, melaksanakan Kuliah Kerja Nyata (KKN) di Desa Sumberan RT 08 RW 04, Tegalrejo, Bayat, Klaten dengan program kerja di bidang kesehatan yaitu membantu warga dalam melaksanakan posyandu balita. Kegiatan dilaksanakan pada hari Kamis,10 Maret 2022.

Kegiatan ini dilaksanakan dengan tujuan mengetahui pertumbuhan dan perkembangan balita di desa tersebut. Kegiatan yang di lakukan seperti halnya menimbang berat badan, mengukur tinggi badan, mengukur besar lingkar kepala, mengukur pergelangan tangan ,dan memberikan vitamin.

Kegiatan dilakukan di rumah salah satu petugas posyandu desa sumberan , warga yang mengikuti kegiatan posyandu ini cukup antusias dalam mengikuti kegiatan tersebut. Warga yang mengikuti ialah warga yang mempunyai anak balita.

Dengan kegiatan posyandu ini diharap masyarakat agar selalu senantiasa memperhatikan pertumbuhan dan perkembangan balita. Guna mengetahui perkembangan dan pertumbuhan balita tersebut, karena di situasi dan kondisi yang sering berubah maka perlu adanya pemantauan kesehatan terutama pada balita.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun