Mohon tunggu...
Inayaa
Inayaa Mohon Tunggu... Lainnya - unemployee

suka Taylor and her music

Selanjutnya

Tutup

Music Pilihan

Love Triangle Album Folklore: Antara James, Betty dan Augustine

3 Agustus 2023   19:50 Diperbarui: 3 Agustus 2023   20:02 3119
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Aku tu cinta bangett sama folklore wkwkwkwk. Jadi belakangan lagi seneng dengerin folklore dan pengen banget "mengkhatamkan" folklore. Pengen tau maksud di balik lagu-lagunya dan makna dari setiap liriknya. Jadi karena sekarang udah masuk bulan agustus, tidak lengkap jika kita tidak mengumandangkan anthem kita yaaaa, apalagi kalau bukan lagu august! 

Lagu dari perspektif orang ketiga, lagi lagi orang ketiga wkwkwk. Tapi sekali lagi disclaimer ya, listening to august doesnt mean we normalize affairs eaaa, we just try to understand tsomeone's feeling, in this case is Augustine's feeling. Iyaa, jadi lagu august yang jadi anthem wajib tiap bulan agustus adalah lagu yang berasal dari sudut pandang seorang cewek bernama Augustine. Ini yang kasih nama si Taylor ya. Di dalam dokumenter folklore: long pond studio, Taylor jelasin kalo dia menamai si cewek ini Augusta ato gak Augustine, meanwhile si jack antonoff ngerasa kalo tokoh disini nameless wkwkwk. 

Augustine adalah seorang perempuan yang dalam love triangle folklore menjadi 'orang ketiga' antara hubungan James dan Betty. Tau dari mana namanya James  ama Betty? Nama 2 tokoh ini dimention dalam lagu 'Betty' yang berasal dari pov James. Sementara untuk pov Betty bisa kita lihat dalam lagu cardigan. Oke, sampai sini udah paham yaa lagu dan tokoh yang bakal jadi awal kisah love triangle ini.

1. POV Augustine (August)

Udah tau lah ya, kalau Taylor tu suka banget memvisualisasikan apa yang dia lihat melalui lirik-liriknya, berasa kita ada di tempat yang sama bareng dia. Lagu ini dimulai dengan lirik 'salt air and the rust on your door', menggambarkan apa yang dirasa dan dilihat August ketika datang ke rumah James. Dan kemudian bisikan James "Are you sure?", dimulailah pengkhianatan James terhadap Betty, kekasihnya.

Di bagian selanjutnya, Augustine bilang "but i can see us lost in the memory, august slipped away into the moment in time", dan lirik selanjutnya untuk menggambarkan bahwa cepatnya berlalu hubungan Ia dan James. Hubungan? emangnya ada? dilanjut dengan lirik "cause you were never mine~~~~", karena ya emang James bukan milik Augustine cuyyyy. 

Dalam lagu ini meskipun posisinya Augustine adalah orang ketiga, tapi dia bukan cewek yang jahat. Hal yang sama dimention Taylor dalam dokumenter folklore, kalau Augustine isn't a bad girl. Itu kenapa dalam lagu ini ada lirik "wanting was enough, for me it was enough". Bagi Augustine, sekadar berharap untuk memiliki James aja udah cukup cuyy, so sad my girll:))). 

Kadang aku merasa kalau lagu ini tu punya sedikit koneksi dengan lagu illicit affairs. Misalnya dalam lirik "cancel plans just in case you call", cokk bodo kali kann kayak si cewek di illicit affairs. Buat kalian dont you ever cancel your plans lah ya buat yang modelannya kayak si James ini, aduhh. Bahkan si Augustine sampai bilang "so much for summer love saying us, cause you werent mine to lose". 

Sangking cintanya Augustine sama si James, hubungan sebentar mereka di summer itu, sampek di sebut summer love ga tuh, meanwhile si Jamess nyebutnya "it's just a summer thing". Shit, my girl doesnt deserved this. Cause you werent mine to lose, karena kau bukanla milikku, tapi kenapa aku merasa kehilangan. Jadi ingat line di film The boss baby waktu si boss baby bilang "Kita tidak merindukan sesuatu yang sejak awak tidak kita miliki buddy", but Augustine did. Dia merasa kehilangan James padahal James bukan miliknya in the first place, hahahah, pathetic.

Di layer terakhir lagu ini ada lirik yang nantinya punya korelasi dengan lagu betty, yakni lirik "remember when pulled up and said get in the car", Ingatkah kau ketika aku meminggirkan mobilku dan bilang "ayo naik". Ini adalah awal dimulainya "summer thing (love)" antara James dan Augustine. Mungkin mereka niatnya riding biasa aja yaa, tapi keknya kejauhan sampek Augustine tersesat dan lupa caranya pulang, hmm.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Music Selengkapnya
Lihat Music Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun