Lihatlah aku yang begitu bahagia. Setiap saatku penuh dengan tawa. Setiap saatku yang penuh dengan canda.Â
Hampir tak kau lihat sedikitpun air mata mengalir, Tak pernah ada keluh kesah kelelahan yang aku utarakan.Â
Semua tampak sempurna,
Semua tampak baik-baik saja,Â
Ya...
Semuanya baik-baik saja.Â
Tetap jadikan aku seperti itu,Â
Tetap jaga aku seperti itu,Â
Biarkan dunia menatapku dan melihatku baik-baik saja.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H