Rindu tak usah kau cari
Dia lahir dari Rahim segala rasa
Tak usah rasa ragu gelayuti romansa
Semua menjadi alamiah
Sejak kapan rindu itu tercipta
Kau sadari rindu tak tercipta
Rindu hadir dari Rahim kebekuan rasa
Pergilah dan hampiri rindu
Kau rindu suaranya
Kecupannya selalu kau ingat
Keringat dan baunya terus menindih ingatan
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!