5. Es Krim Ubi Ungu:
- Bahan: Ubi ungu kukus, santan kental, susu full cream, gula pasir, vanili, garam, es batu
- Cara membuat:
- Haluskan ubi ungu kukus.
- Campurkan ubi ungu halus dengan santan kental, susu full cream, gula pasir, vanili, dan garam.
- Masak campuran ubi ungu dengan api kecil hingga mengental.
- Dinginkan adonan hingga suhu ruang.
- Masukkan adonan ke dalam freezer dan aduk sesekali setiap 30 menit hingga mengeras.
- Sajikan es krim ubi ungu dengan topping favoritmu
Gimana?, hemat dan sehat bukan?. Siapa bilang anak kos gak bisa bikin camilan enak? Resep Bola-Bola Ubi Ungu Isi Coklat Keju ini nih solusinya! Habis baca jangan lupa recook resepnya ya.
Referensi:
Halodoc. Di akses pada 2024. Baik untuk Kesehatan, Ini Nutrisi yang Terdapat dalam Ubi Ungu.
Cookpd. Di akses 2024. Resep bola-bola ubi ungu.
Greeners. Di akses 2024. Ubi Jalar Ungu, Tanaman Budidaya yang Kaya Antioksidan.
IDNTimes. Di akses 2024. 5 Permasalahan Anak Kos yang paling sering terjadi.
Sajiansedap.grip. Di akses 2024. Enggak Bisa Berenti Makan, 5 Resep Makanan Serba Ubi Ungu Ini yang Bisa Bikin Jatuh Hati.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2HBeri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!