Memiliki artstyle yang indah, tak heran bila How To Fight memiliki desain character yang menarik termasuk bagi para karakter perempuan. Ada yang imut, cantik, dan dewasa.
Berikut adalah daftar 7 karakter perempuan tercantik di How To Fight / Viral Hit :
7. Dohee.
Meski hanya NPC, Dohee memiliki status yang spesial semasa hidupnya lho, dia pernah menjadi pacar dari villain utama manhwa ini. Selain menjadi pacar Lee Jinho, Dohee juga memiliki desain yang menarik. Secara keseluruhan tidak ada yang terlalu menonjol, namun tanda lahir di bawah matanya menjadi daya tarik tersendiri.
6. Han Gyeoul.
5. 'Mom' [Runway Family]
Mom adalah wanita yang berperan sebagai 'ibu' di runway family. Sampai chapter 164, nama aslinya belum diketahui, meski begitu, sejak awal kemunculan dia berhasil menyita perhatian. Berambut hitam dan poni belah tengah, memakai lipstik merah, serta yang paling membedakannya dengan karakter perempuan lain di list ini adalah matanya yang sipit.